Sejarah HMJ AB PNM

HMJ Administrasi Bisnis Politeknik Negeri Madiun didirikan di Politeknik Negeri Madiun pada tanggal 26 Januari 2016 untuk jangka waktu yang tidak ditentukan lamanya.

Singkat cerita tercipta nya jargon kami bukan mitos
Jadi itu berawal dari periode 2017-2018 waktu masih kepemimpinannya Kak Indra dan Kak Dahlia.
Nah singkat cerita kita pengen tau bagaimana respon dan kepuasan mahasiswa jurusan AB terhadap
HMJ AB, berhubung HMJ AB juga merupakan organisasi yg masih baru dan kita masih sangat butuh
evaluasi untuk memperbaiki kinerja dan mebambah kontribusi untuk jurusan akhirnya kita buat
"kuesioner".

Kita buat perwakilan kelas sekitar 5-10 mahasiswa per kelas untuk mengisi. Banyak kritik dan saran
yg masuk. Well, kita menerima dan kita sangat memahami kekurangan kita. Berterima kasih atas
saran dr mereka sehingga kita bisa berupaya lebih baik dan lebih baik lagi samoe sekarang.
Tapi yg menarik pada saat itu adalah ??

Ada satu kelas yg susah banget (bahasa kasarnya mbulet ae) buat ngisi dan ngembalikan kuesioner yg
kita kasih. Sampe akhirnya kita ingatkan terus dan beberapa hari kemudian barulah dikembalikan ke
kita.

Daaaaaan ..

Ada 1 kuesioner yg isinya hanya judgement dan judgement terhadap HMJ AB dan itu diletakkan
dipaling atas pada saat perwakilan kelas itu mengumpulkan ke kita. Pada saat memberikan pun dia
sambil ketaw2 gitu kebetulan aku juga yg nerima. Dan itu dipagi hari sebelum mulai matkul.
Semua pertanyaan diisi dengan kritik tanpa ada saran. Nah di pertanyaan paling akhir (aku lupa
pertanyaan nya apa) diisi dengan kalimat "BUAT SAYA HMJ AB HANYALAH MITOS" well kapital semua tulisannya ??

Of course aku ketawa pas baca itu, meskipun sebenernya dihati miris. Dan tanpa pikir panjang aku
kirim di group dan aku kasih caption "Selamat Pagi, dapet Semangat Pagi nih ?"
Semua kaget dan nayakan itu dr siapa dan kelas mana. Of course itu adalah rahasia.
Akhirnya kita mengadakan rapat untuk membahas kuesioner yg sudah terkumpul kembali itu.
Kuesioner itu jadi sorotan kita semua. Kita bahas sambil becanda bahkan kita berpikir apakah kita itu
"Casper" yaaa semacam hantu yg di cartoon itu ???

Bekerja dan mengupayakan semua tapi tak nampak ?

Akhirnya tagar #KitaBukanMitos jadi icon kita
Mulai dari nama group sampai tagline di pdh. Dan kita menganggap tagar itu sebagai peringatan juga
sejarah hehe.

Bahkan profil group kita selama periode 2017-2018 adalah casper bukan logo ?

Komentar

Postingan Populer